Legal and Free

Tuesday 27 November 2012

Facebook di Blokir di Tajikistan

Pusat Telekomunikasi Tajikistan telah memerintahkan untuk semua Internet Service Provider (ISP) untuk memblokir facebook.

Hari senin malam 6 ISP di tajikistan telah memblokir facebook.
Selaku Kepala pusat Telekomunikasi Tajikistan, Beg Zuhurov telah menjelaskan alasan dibalik pemblokiran ini.
Dia berkata begini:
"Saya telah mendengar banyak keluhan dari banyak orang di Tajikistan ini yang menganggap facebook sebagai sarang pemfitnahan.
Banyak orang di facebook menghina kepala kenegaraan (Presiden), Ternyata mereka dibayar untuk melakukan itu"

Pengguna facebook di Tajikistan sebanyak 41,000 orang 0,55% dari pengguna facebook dan 5,87% dari seluruh penduduk tajikistan.
Ini berarti, banned yang dilakukan tidak berarti besar bagi facebook yang menjadi jejaring sosial paling populer.

0 comments:

Post a Comment


Berkomentarlah yang santun.
Tidak ada captcha, komentar langsung di publikasikan